Info Terlengkap MPL Indonesia Season 15! Tim Baru, Pemain Baru sampai Info Tiket Nonton

Mobile Legends: Bang Bang Professional League (MPL) Indonesia akan segera kembali memulai Season 15 di tahun ini dengan 9 tim yang akan bertarung di MPL Arena, Tanjung Duren pada tanggal 7 Maret – 25 Mei 2025. Banyak hal-hal seru dan menarik yang bisa disaksikan pada musim pertama paruh tahun ini, salah satunya organisasi esports internasional, […]
VinFast Resmi Meluncurkan Mini-SUV VF 3 di IIMS 2025 dengan Penawaran Menarik

VinFast secara resmi membuka penjualan untuk mini-SUV terbarunya, VF 3, dalam ajang Indonesia International Motor Show (IIMS) 2025. Perusahaan asal Vietnam ini juga mengumumkan kebijakan khusus yang menyediakan pengisian daya gratis untuk semua kendaraan listrik VinFast di stasiun pengisian VinFast yang dioperasikan oleh V-GREEN di seluruh Indonesia. Inisiatif ini menegaskan kembali komitmen VinFast dalam menghadirkan […]
MSI Claw 8 AI+ & Claw 7 AI+ Hadir dengan Performa Lebih Unggul

Bersiaplah untuk pengalaman bermain game mobile yang tak tertandingi dengan pembaruan terbaru dari MSI Claw 8 AI+ dan Claw 7 AI+. Kedua perangkat gaming handheld ini kini hadir dengan peningkatan performa signifikan berkat penggunaan prosesor Intel® Core™ Ultra 7 generasi terbaru (Seri 2). Dengan kombinasi daya komputasi yang lebih tinggi dan efisiensi energi yang lebih […]