Infinix Gaming Akademia 2025: Mencetak Talenta Muda di Dunia Esports

Infinix, brand teknologi yang dikenal di kalangan generasi muda, kembali menghadirkan inovasi di dunia esports dengan meluncurkan Infinix Gaming Akademia 2025. Program ini merupakan sekolah mobile gaming pertama untuk siswa SMA di Indonesia, yang membawa edukasi esports langsung ke tingkat sekolah. Berkolaborasi dengan Akademi Garudaku, tim esports, dan coach profesional, Infinix Gaming Akademia bertujuan untuk […]