MSI Titan 18 HX Dragon Edition Ditenagai NVIDIA GeForce RTX 5090 dan Intel Core Ultra 9!

MSI Titan 18 HX Dragon Edition Norse Myth tidak hanya memukau dari segi desain, tetapi juga menghadirkan performa gaming desktop-level yang mengesankan. Ditenagai dua komponen terbaik di industri, yakni NVIDIA® GeForce RTX™ 5090 dan Intel® Core™ Ultra 9 processor 285HX, laptop ini menawarkan performa luar biasa untuk gaming dan kreator konten. NVIDIA® GeForce RTX™ 5090 […]
Ada Desain Handcrafted dengan Motif Naga Nordik di MSI Titan 18 HX Dragon Edition

MSI Titan 18 HX Dragon Edition Norse Myth memadukan keindahan seni pengerjaan tangan dan teknologi mutakhir, menciptakan sebuah laptop gaming kelas atas yang tak hanya menonjol dalam performa, tetapi juga dalam desain. Terinspirasi oleh mitologi Nordik, laptop ini hadir dengan motif naga yang diukir secara manual oleh pengrajin berpengalaman, menjadikannya karya seni yang penuh makna. […]