Nikmati Pameran Seni Karya ‘Gula’ di ASHTA District 8 Mall
Area Melting Pot di lantai dasar ASHTA District 8, selalu punya acara-acara unik di dalamnya. Pada periode 22 Februari hingga 3 Maret 2024, ASHTA menyuguhkan pameran dengan tema “Heartfelt” yang diusung oleh seniman dengan nama Gula. Gula sendiri meorang seorang Visual Artist dengan nama nama asli Teguh Septian Arifianto, yang berdomisili di Jakarta. Awalnya saya […]