Infinix NOTE 50 Series Hadir 3 Maret, Simak Spesifikasinya!

Infinix kembali menghadirkan inovasi terbaru di industri smartphone dengan meluncurkan Infinix NOTE 50 dan Infinix NOTE 50 Pro. Kedua varian ini akan resmi diperkenalkan pada 3 Maret 2025, menjadi seri NOTE pertama Infinix di tahun ini. Mengusung tagline “Anti Gabut, Serba Ngebut”, seri terbaru ini hadir dengan performa lebih cerdas serta didukung teknologi Infinix AI […]